Hasil DA Asia 5 Top 20 Group 5 Result Show: Maria DAC Indonesia Nilai Tertinggi, Jessy Lopez Timor Leste Tersenggol DAA5 Tadi Malam 20/11/2019
Hasil DA Asia 5 Top 20 Group 5 Result Show: Maria DAC Indonesia Nilai Tertinggi, Jessy Lopez Timor Leste Tersenggol DAA5 Tadi Malam 20/11/2019. Inilah hasil d’academy asia 5 babak 20 besar result show grup 5 semalam. Peserta yang tampil di grup terakhir adalah Maria DAC (Indonesia), Hariz Fayahet (Malaysia), Sheer Angullia (Singapore) dan Jessy Lopez (Timor Leste). Keempat peserta tersebut telah selesai tampil pada hari Rabu (20/11/2019) tadi malam WIB.
Pada malam sebelumnya tekah kita saksikan penampilan dari pesera grup 5 di malam show dimana Sheer Angullia (Singapore) berhasil meraih nilai tertinggi sementara da asia 5 grup 5 top 20 mengungguli Maria DAC selaku tuan rumah. Sedangkan Jessy Lopez perwakilan dari Timor Leste harus rela berada di posisi terendah sementara waktu.
Namun hasil penilaian tersebut masih bersifat sementara. Pasalnya hasil nilai show akan diakumulasikan dengan hasil nilai result show. Sehingga bagi peserta yang mendapakan total nilai paling rendah, maka dapat dipasikan ia tersenggol dan mengakhiri perjuangannya di panggung dangdut akademy asia 5 indosiar.
Nah semalam merupakan penampilan kedua bagi peserta grup kelima. Setelah mereka berempat selesai menampilkan penampilan terbaiknya di depan juri dan komentator. Kini saatnya penilaian juri d’academy asia 5 top 20 result show group 5.
HASIL DA ASIA 5 TOP 20 GROUP 5 RESULT SHOW
Berikut ini tim redaksi NYONYOR.com hadirkan hasil perolehan nilai daa5 top 20 result show grup 5 tadi malam untuk sobat dimana pun berada. Agar sobat mengetahui hasil nilai akhir dan peserta yang tersenggol di grup 5 top 20 ini.
Hasil Penilaian DA Asa 5 Top 20 Result Show Grup 5
NO | NAMA PESERTA | SHOW | RESULT | TOTAL |
---|---|---|---|---|
1 | Maria DAC (Indonesia) | 611 | 621 | 1232 |
2 | Hariz Fayahet (Malaysia) | 600 | 615 | 1215 |
3 | Sheer Angullia (Singapore) | 614 | 593 | 1207 |
4 | Jessy Lopez (Timor Leste) | 587 | 594 | 1181 |
YANG TERSENGGOL DA ASIA 5 TOP 20 GROUP 5
Berdasarkan hasil penilaian juri d’academy asia 5 top 20 grup 5 di konser result show semalam telah kita ketahui bahwa Jessy Lopez (Timor Leste) menjadi peserta yang tersenggol di d’academy asia 5 group 5 babak 20 besar, mengikuti jejak Renz Fernando Philippines yang tersenggol di daa5 grup 4 top 20.
Demikianlah informasi terkini hasil da asia 5 top 20 group 5 result show tadi malam. Dimana Maria DAC (Indonesia) berhasil meraih total nilai akhir tertinggi. Sedangkan Jessy Lopez (Timor Leste) harus rela dirinya tereliminasi dan mengakhiri perjuangannya di babak 20 besar ini. Selanjutnya adalah konser da asia 5 grup top 16 besar yang insyaa Allah akan digelar pada Kamis, 21 November 2019.