Daftar Harga Cat Tembok Terkini Di pasaran

Macam Harga Cat Tembok Terbaru November 2024

Macam Harga Cat Tembok Terbaru November 2024. Berapa harga cat tembok di pasaran saat ini yang mungkin sedang sobat cari untuk menggenapi aksesoris dinding rumah kalian?. Dinding perlu perlu sentuhan yang tepat untuk membuat rumah kalian lebih bersih, indah dan tentunya tahan dari berbagai masalah seperti lumut, jamur, dan masalah tembok lainnya. Maka sudah tepat mengunjungi kami yang memberikan banyak informasi pada sobat seantero jagad.

Tentang Cat

Dalam penejelasan wikipedia cat adalah produk yang digunakan untuk melindungi dan memperindah (protective & decorative) suatu objek atau permukaan dengan melapisinya menggunakan suatu lapisan berpigmen maupun tidak berwarna (pernis). Cat dapat digunakan pada hampir semua jenis objek, antara lain untuk menghasilkan karya seni (oleh pelukis untuk membuat lukisan), salutan industri (industrial coating), bantuan pengemudi (marka jalan), atau pelindung (untuk mencegah korosi atau kerusakan oleh air).

Secara umum, bahan baku cat terdiri dari 4 bagian, yaitu: binder, solvent, pigment/filler, additive. Perlu sobat ketahui juga tentang jenis cat berdasarkan jenis resin binder yang digunakan diantaranya: cat epoxy, cat pu, cat melamin, cat nc, cat acrylic, cat alkid. Sedangkan jenis cat berdasarkan jenis pelarutnya sebagai berikut: cat minyak, cat thinner, cat air. Cat juga dapat dikenal berdasarkan jenis filler / pigment yang digunakan misalnya: cat organic, cat anorganic, cat zink chromate.

Daftar Harga Cat Tembok

Ada beberapa price list cat tembok dipasaran yang kami ambil dari berbagai sumber untuk sobat jadikan rujukan dalam mengenal dan mengetahui lebih dalam lagi tentang cat itu sendiri.

Simak Juga:

List Harga Cat Tembok

Dulux

  • Pentalite warna standar 2,5 lt Rp. 135.000
  • Weathershield Pro Exterior warna standar 2,5 lt 210.000
  • Pearl Glo warna standar 2,5 lt Rp. 180.000

Catylac

  • Catylac 5 kg Rp. 95.000
  • Catylac 25 kg Rp. 460.000

Cat Nippon Paint

  • Vinilex 1 kg Rp. 30.000
  • Vinilex 5 kg Rp. 90.000
  • Matex Gold 5 kg Rp. 95.000
  • Vinilex Fresh 2,5 liter Rp. 170.000
  • Satin Glo 2,5 liter Rp. 170.000
  • Vinilex 25 kg Rp. 450.000
  • Nippon Spot-Less 2,5 liter Rp. 148.000
  • Nippon Weatherbond 2,5 liter Rp. 180.000
  • Nippon Odour-Less 2,5 liter Rp. 220.000
  • Nippon 3 in 1 2,5 liter Rp. 195.000

Cat No Odor

  • No Odor 5 kg Rp. 104.000
  • No Odor 20 kg Rp. 489.000

Cat Q-Luc

  • Q-Luc 5 kg Rp. 50.000
  • Q-Luc 20 kg Rp. 195.000

Cat Falcon

  • Falcon 1 kg Rp. 17.000
  • Falcon 5 kg Rp. 60.500
  • Falcon 25 kg Rp. 295.000
  • Yhing Stex 5 kg Rp. 37.000
  • Yhing Stex 25 kg Rp. 170.000

Cat Metrolite

  • Metrolite 1 kg Rp. 27.500
  • Metrolite 3 lt Rp. 80.000
  • Metrolite 16 lt Rp. 390.000

Cat Danacryl

  • Danacryl warna putih 2,5 liter Rp. 135.500
  • Danacryl warna putih 20 liter Rp. 970.000
  • Eco Emulsion (Interior) 5 kg Rp. 105.000
  • Eco Emulsion (Interior) 25 kg Rp. 460.000

Cat Property

  • Property warna putih, krem, beige 5 kg Rp. 85.500
  • Property warna biru, merah, hijau 5 kg Rp. 90.500
  • Property warna putih 25 kg Rp. 400.000
  • Property warna biru, merah, hijau 25 kg Rp. 420.000

Cat Decorshield (eksterior)

  • Decorshield warna standar 2,5 liter Rp. 215.500
  • Decorshield warna standar 20 liter Rp. 1.525.000
  • Decorshield warna special 2,5 liter Rp. 225.000
  • Decorshield warna special 20 liter Rp. 1.605.000

Cat Decorcryl (interior)

  • Decorcryl warna standar 2,5 liter Rp. 137.500
  • Decorcryl warna standar 20 liter Rp. 950.000
  • Decorcryl warna special 1 2,5 liter Rp. 156.000
  • Decorcryl warna special 1 20 liter Rp. 1.075.000
  • Decorcryl warna special 2 2,5 liter Rp. 185.000
  • Decorcryl warna special 2 20 liter Rp. 1.355.000

Mowilex

  • Cendana warna standar 5 kg Rp. 92.000
  • Cendana warna standar 25 kg Rp. 445.000
  • Mowilex 1 lt Rp. 60.000
  • Mowilex 2,5 lt Rp. 125.000
  • Mowilex 20 lt Rp. 900.000

Kemtone

  • Kemtone Alkali Resisting Primer (utk luar) 3,78 lt Rp. 230.500
  • Kemtone Alkali Resisting Primer (utk luar) 18,9 lt Rp. 1.061.000
  • Kemtone 3 in 1 Alkali Primer (solvent base) 3,70 lt Rp. 236.000
  • Kemtone 3 in 1 Alkali Primer (solvent base) 18,9 lt Rp. 1.114.500
  • Kemtone Interior satin warna putih 800 3,78 lt Rp. 198.500
  • Kemtone Interior satin warna putih 800 18,9 lt Rp. 949.000
  • Kemtone Interior satin warna muda 3,78 lt Rp. 204.000
  • Kemtone Interior satin warna muda 18,9 lt Rp. 971.000
  • Kemtone Interior satin warna special/tua 0,94 lt Rp. 70.000
  • Kemtone Interior satin warna special/tua 3,78 lt Rp. 246.500
  • Kemtone Interior satin warna special/tua 18,9 lt Rp. 1.140.000
  • Kemtone Interior flat warna muda 3,78 lt Rp. 204.000
  • Kemtone Interior flat warna muda 18,9 lt Rp. 971.000
  • Kemtone Interior flat warna tua 3,78 lt Rp. 246.500
  • Kemtone Interior flat warna tua 18,9 lt Rp. 1.140.000

Cat Spectrum (kemtone)

  • Spectrum Alkali Resisting Primer 3,78 lt Rp. 95.500
  • Spectrum Alkali Resisting Primer 18,9 lt Rp. 461.000
  • Spectrum Plafond & Gypsum 3,70 lt Rp. 93.000
  • Spectrum Plafond & Gypsum 18,9 lt Rp. 445.000
  • Spectrum Tintink Colors warna standar 0,94 lt Rp. 35.500
  • Spectrum Tintink Colors warna standar 3,70 lt Rp. 106.500
  • Spectrum Tintink Colors warna standar 18,9 lt Rp. 512.000
  • Spectrum Tintink Colors warna tua 0,94 lt Rp. 40.500
  • Spectrum Tintink Colors warna tua 3,70 lt Rp. 126.000
  • Spectrum Tintink Colors warna tua 18,9 lt Rp. 607.000

Harga Cat Tembok Luar Ruangan

  • Dulux 2.5 ltr Rp. 194.000
  • Dulux 20 ltr Rp. 1.287.000
  • Mowilex 2.5 ltr Rp. 164.000
  • Mowilex 20 ltr Rp. 1.255.000
  • Catylac 5kg Rp. 78.000
  • Catylac 25kg Rp. 288.000
  • Metrolite 3 ltr Rp. 65.000
  • Metrolite 16 ltr 275.000

Harga Cat Tembok Interior

  • Dulux Weather Shield Exterior/Brilliant white 2.5 ltr Rp. 218.000
  • Dulux Pentalite Standard Colour 2.5 ltr Rp. 139.000
  • Dulux Pearl Glo 2.5 ltr Rp. 184.000
  • Dulux 2.5 ltr Rp. 119.500
  • Catylac 5kg Rp. 98.000
  • Catylac 25kg Rp. 353.000
  • Vinilex 5kg Rp. 77.000
  • Vinilex 25kg Rp. 438.000
  • Metrolite 1kg Rp. 28.000
  • Metrolite 3ltr Rp. 79.000
  • Metrolite 16ltr Rp. 382.000
  • Mowilex 1ltr Rp. 65.000
  • Mowilex 2.5ltr Rp. 134.000
  • Mowilex 20ltr Rp. 928.000

Harga Cat Jotun

  • Jotun Majestic Optima Putih 2,5 liter Rp. 184.500
  • Jotun Majestic Optima Standar 2,5 liter Rp. 184.500
  • Jotun Majestic Optima Premium 2,5 liter Rp. 235.000
  • Jotun Pearl Silk Putih 2,5 liter Rp. 150.000
  • Jotun Pearl Silk Putih 20 liter Rp. 1.105.000
  • Jotun Pearl Silk Standar 2,5 liter Rp. 150.000
  • Jotun Pearl Silk Standar 20 liter Rp. 1.085.000
  • Jotun Pearl Silk Premium 2,5 liter Rp. 118.500
  • Jotun Matt Putih 2,5 liter Rp. 150.000
  • Jotun Matt Putih 20 liter Rp. 1.085.000
  • Jotun Matt Standar 2,5 liter Rp. 150.000
  • Jotun Matt Standar 20 liter Rp. 1.085.000
  • Jotun Matt Premium 2,5 liter Rp. 218.500
  • Jotun Glaze Special 1 liter Rp. 185.000
  • Jotun Metalic Golden Glow 1 liter Rp. 175.000
  • Jotun Metalic Starlight 1 liter Rp. 460.500
  • Jotun Strax Matt Putih 2,5 liter Rp. 105.500
  • Jotun Strax Matt Putih 20 liter Rp. 733.000
  • Jotun Strax Matt Standar 2,5 liter Rp. 105.500
  • Jotun Strax Matt Standar 20 liter Rp. 743.000
  • Jotun Strax Matt Premium 2,5 liter Rp. 138.500
  • Jotun Jotaplast Putih 2,5 liter Rp. 59.500
  • Jotun Jotaplast Putih 20 liter Rp. 470.000
  • Jotun Jotaplast Premium 2,5 liter Rp. 59.500
  • Jotun Jotaplast Premium 20 liter Rp. 470.000

(Ket: Harga Sewaktu – waktu dapat Berubah)

Kumpulan Kata Singkatan Romantis Senin-Minggu Full

Macam-macam cara pengeringan dalam dunia cat yaitu secara fisika, secara kimia, secara radiasi. Maka dari itu, belilah cat tembok yang sesuai dengan kebutuhan sobat baik warna, merk, dan harganya. Semoga bermanfat dan menjadikan rumah serta tembok sobat lebih baik, bersih, awet, dan menarik untuk dipandang siapapun.

daftar harga cat interior 2023